Lirik lagu Siang Pelataran SD

Siang Pelataran SD
Iwan Fals ( Album Sumbang 1983 )

Sentuhan angin waktu siang
Kibarkan satu kain bendera usang
Di halaman sekolah dasar
Di tengah hikmat anak desa nyanyikan lagu bangsa
Bergemalah

Tegap engkau berdiri walau tanpa alas kaki
Lantang suara anak anak disana
Kadar cinta mereka tak terhitung besarnya
Walau tak terucap namun bisa kurasa
Bergemalah Ya ha ha hau

Harapan tertanam
Ya ha ha hau
Tonggak bangsa ternyata tak tenggelam Dengarlah nyanyi mereka kawan
Melengking nyaring menembus awan
Lihatlah cinta bangsa di dadanya
Peduli usang kain bendera

Komentar

Postingan Populer